Jumat, 04 September 2015

INPUT DEVICE

INPUT DEVICE

Input device merupakan perangkat komputer yang memiliki fungsi sebagai input atau masukan, baik itu perintah maupun koneksi kedalam sistem komputer. Ada beberapa perangkat yang masuk kategori input device, diantaranya adalah:

MACAM - MACAM INPUT DEVICE KOMPUTER
Keyboard : berfungsi untuk mengetik huruf an angka serta perintah pada komputer
Mouse : berfungsi untuk menjalankan perintah klik kiri dan klik kanan, menggerakkan pointer, serta menjalankan perintah dengan klik
Touchpad : Touchpad berfungsi layaknya mouse, touchpad ini biasanya sebagai pengganti mouse dan biasa di jumpai pada laptop.

Masih banyak lagi perangkat lainya seperti joystik, scanner, voice recognizer, dan lain-lain.





Related Posts

INPUT DEVICE
4/ 5
Oleh