Jumat, 19 Agustus 2016

PENGERTIAN LAN, MAN, WAN, DAN


1. LAN (Local Area Network) LAN merupakan suatu jenis jaringan computer dengan mencakup wilayah local. Dengan menggunakan berbagai perangkat jaringan yang cukup sederhana dan popular, seperti menggunakan kabel UTP (Unshielded Twisted-pair), Hub, Switch, Router, dan lain sebagainya. Contoh dari jaringan LAN seperti computer-computer yang saling terhubung di sekolah di perusahaan.




 2. Pengertian MAN (Metropolitan Area Network) MAN merupakan jenis jaringan computer yang lebih luas dan lebih canggih dari jenis jarngan jaringan computer LAN. Disebut Metropolitan Area Network karena jenis jaringan computer MAN ini biasa digunakan untuk menghubungkan jaringan computer dari suatu kota ke kota lainnya. Untuk dapat membuat suatu jaringan MAN, biasanya diperlukan adanya operator telekomunikasi untuk menghubungkan antar jaringan computer.Contohnya seperti jaringan Depdiknas antar kota atau wilayah dan juga jaringan mall-mall modern yang saling berhubungan antar kota.


3. Pengertian WAN (Wide Area Network) WAN merupakan jenis jaringan computer yang lebih luas dan lebih canggih daripada jenis jaringan computer LAN dan MAN. Teknologi jaringan WAN biasa digunakan untuk menghubungkan suatu jaringan dengan Negara lain atau dari suatu benua ke benua yang lainnya. Jaringan WAN bisa terdiri dari berbagai jenis jaringan computer LAN dan WAN karena luasnya wilayah cakupan dari jenis jaringan computer WAN. Jaringan WAN, biasanya menggunakan kabel fiber optic serta menanamkannya di dalam tanah maupun melewati jalur bawah laut.



4. Pengertian PAN (personal area network) merupakan jaringan komunikasi satu perangkat lain dengan perangkat lainnya dalam jarak yang sangat dekat hanya dalam beberapa meter saja. contohnya: menghubungkan hp dengan laptop menggunakan bluetoth.

 5. DAN(Desk Area Network) adalah workstation multimedia berbasis di sekitar interkoneksi di sekitar ATM.Semua komunikasi peripheral dicapai dengan mengirimkan sel ATM,tersebut melalui switch fabric,bahkan komunikasi antar CPU dan MEMORY utama sekaligus.


Related Posts

PENGERTIAN LAN, MAN, WAN, DAN
4/ 5
Oleh